![]() |
| Cr: pria seratus persen |
Banyak dari kita yang berpikiran harus punya modal yang banyak baru bisa berbisnis, padahal yang kita butuhkan adalah ini:
- Kita perlu memikirkan apa yang orang butuhkan.
- Gerak dan lakukan pergerakan kecil tidak harus sempurna.
- Jual dengan versi sederhana dulu.
- Jualan biar laku duulu baru masuk ke branding.
- Catat semua transaksi awal modal masuk hingga laba yang diperoleh.
- Naikkin kualitas pelan dan pasti.
- Kalau udah rame scale up pelan pelan, proses ini mencangkup pengembangan bisnis yang kita jalankan itu.

Comments